Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
vokal tengah vokal yg dihasilkan dng lidah dl posisi tidak tinggi, tidak rendah




anggung-anggip bagai rumput tengah jalan [pb] hidup yg serba susah (sakit, miskin, dsb)
awan tengah awan yg terdapat pd ketinggian 2.000-4.000 m di daerah kutub, pd ketinggian 2.000-7.000 m di daerah sedang, dan pd ketinggian 2.000-8.000 m di daerah tropis
bagai galah di tengah arus [pb] (1) menggigil keras; (2) selalu berkeluh kesah (gelisah dsb)
bagai sambau di tengah jalan (yg rebah bangun krn terinjak) [ki] kehidupan orang yg turun naik, tidak menentu
balai tengah [kl] rumah tempat menanti raja (di antara kediaman raja); (2) bangunan yg terdiri atas dua ruangan, yg di sebelah timur digunakan sbg tempat kelahiran dan yg di sebelah barat sbg tempat menaruh mayat
disangka panas sampai petang, kiranya hujan tengah hari [pb] disangka akan senang atau mulia selamanya, tetapi tiba-tiba ditimpa musibah sehingga jatuh melarat
gajah berjuang sama gajah , pelanduk (kancil) mati di tengah-tengah [pb] jika terjadi pertengkaran (peperangan) antara orang (negara) besar, orang kecil (negara kecil) yg celaka
gelandang tengah pemain gelandang yg bertugas (menggiring bola) di sepanjang jalur tengah lapangan untuk diteruskan kpd pemain depan
gering tengah sakit perut
huruf vokal huruf untuk melambangkan fonem vokal, yaitu a, i, u, e, dan o; huruf hidup
jalan tengah jalan yg ditempuh atau keputusan yg diambil oleh yg berselisih pendapat; jalan kompromi; jalan damai
jari tengah jari tangan yg panjang dan di tengah (antara jari telunjuk dan jari manis)
lagu vokal lagu yg diwujudkan dng suara manusia
laksana apung di tengah laut, dipukul ombak jatuh ke tepi [pb] orang yg belum mantap kedudukannya atau belum bernasib baik dl mengadu untung
limbang tengah hari tepat pd waktu tengah hari
memasang pelita tengah hari [pb] menerangkan apa-apa yg sudah tidak perlu diterangkan lagi
mencencang lauk tengah helat [pb] membukakan rahasia sendiri di hadapan orang banyak
pias tengah margin bagian dalam sebuah buku atau majalah
rima tengah rima antara suku kata pd posisi yg sama, yg terdapat pd dua kata dl satu larik sajak
sajak tengah sajak yg disusun berdasarkan letak kata-kata dl larik-larik, dan yg bersajak adalah kata-kata yg terdapat di tengah-tengah kalimat
sama tengah tepat di tengah-tengah; (2)di tengah-tengah; (3)tidak memihak; netral
seni suara vokal seni suara yg diperdengarkan dng perantaraan suara manusia
suluh tengah hari (lagi terang lagi -) [pb] (1) perkara yg sudah nyata (terang); (2) menyia-nyiakan uang (tenaga dsb)
swarabakti tengah epentesis
tengah empat tiga setengah
tengah hari waktu siang hari ketika posisi matahari mencapai titik kulminasi
tengah malam waktu malam hari sekitar pukul 24.00
tengah naik mulai naik kira-kira pukul 09.00 (tt matahari); (2) berumur sekitar 14-15 tahun (tt anak-anak)
tengah tahunan enam bulan sekali (tt penerbitan berkala)
tengah tapak bayang-bayang [pb] tengah hari tepat

tengah hari tepat (pukul 12.00)
tengah tiga ribu rupiah dua ribu lima ratus rupiah
tengah te.ngah
[n] (1) tempat (arah, titik) di antara dua tepi (batas): letakkan tempat bunga itu di -- meja; (2) daerah yg bukan pinggiran; pusat: rumahnya terletak di -- kota; (3) tempat atau wilayah yg jauh dr tepi: perahu itu meluncur ke -- laut; (4) sela-sela; antara (orang banyak, kumpulan, dsb): ia menyelinap di -- penonton; (5) paruh; perdua: -- pertama tahun ini hujan terus turun

[adv] sedang: seorang anak yg -- berdiri di tepi jalan, tiba-tiba terjatuh krn terserempet mobil; (2) p ketika; sementara: -- ia termenung, tiba-tiba tersentak hatinya krn teringat kakeknya yg telah meninggal dunia
tiang tengah tiang seri
timur Tengah negara-negara Asia yg terletak di antara Timur Dekat dan Timur Jauh; negara-negara di sekitar Terusan Suez (msl negara-negara Arab, Israel)
titik tengah titik pusat
ujian tengah semester uji.an tengah semester
ujian yg diberikan di perguruan tinggi pd waktu pertengahan perkuliahan dl setiap semester
vokal bawah vokal yg dihasilkan dng lidah di bagian bawah mulut, msl [a]
vokal belakang vokal yg dihasilkan dng lidah ditarik ke arah belakang rongga mulut, msl [u]
vokal buka vokal yg dihasilkan dng lidah dl posisi yg agak rendah
vokal bundar vokal yg diucapkan dng bibir membundar
vokal depan vokal yg dihasilkan dng menggerakkan bagian lidah ke arah langit-langit, msl vokal [e]
vokal hambat vokal dl suku kata tertutup; -- hampar vokal yg dihasilkan dng bibir melebar, msl [e] dl teh
vokal kardinal salah satu seri vokal dng ciri-ciri artikulasi tertentu, berguna sbg dasar perbandingan vokal sebuah bahasa dan di antara bahasa-bahasa (diciptakan oleh Daniel Jones); -- kendur vokal yg diartikulasikan dng otot agak kendur, msl /i/ pd saling
vokal pusat vokal yg dihasilkan dng lidah dl posisi tidak di depan dan tidak di belakang
vokal rendah vokal yg diucapkan dng lidah dl posisi serendah-rendahnya
vokal sempit vokal yg diartikulasikan dng mulut terbuka sedikit dan dng lidah diangkat ke depan atau belakang
vokal setengah terbuka vokal yg diartikulasikan dng lidah dl posisi medium rendah
vokal setengah tertutup vokal yg diartikulasikan dng lidah dl posisi medium tinggi
vokal takbersuara vokal yg dihasilkan dng saluran suara ada dl posisi vokal dan membiarkan udara mengalir dan menghasilkan aspirasi sebelum pita suara bergetar
vokal takbundar vokal hampar; -- tegang vokal yg dihasilkan dng otot menegang, msl [i] dl kiri
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org