Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
ulam [n] daun-daunan mentah (yg muda) yg dimakan bersama-sama dng nasi; lalap: dia makan nasi --; diramunya pucuk daun kemangi, taoge, dan irisan ketimun untuk -- yg akan dihidangkan dl jamuan itu

[n] -- raja tanaman hias (daunnya untuk sayur mayur); Cosmos caudatus




ulam mencari sambal [pb] perempuan yg mencari laki-laki
ulam raja tumbuhan, daunnya dibuat lalap; Cosmos caudatus; (2) daun ulam raja; ulam-ulam kl n perempuan simpanan; gundik
ulama ula.ma
[n] orang yg ahli dl hal atau dl pengetahuan agama Islam: ia seorang -- besar pd zaman kebangkitan Islam
ulama khalaf ulama yg hidup pd masa sekarang
ulama salaf para ahli ilmu agama mulai dr para sahabat Nabi Muhammad saw. sampai ke pengikut terdekat sesudahnya; (2) ulama yg mendasarkan pandangannya pd paham kemurnian ortodoks
ulaman ulam.an
[n] ulam-ulam




hendak ulam pucuk menjulai (pucuk dicinta ulam tiba) [pb] mendapat sesuatu yg lebih dp yg dikehendaki
nasi ulam nasi putih dng lauk lalap mentah dan bumbu (sambal)
pucuk dicinta ulam tiba (hendak ulam pucuk menjulai) [pb] mendapat sesuatu yg lebih dp apa yg diharapkan
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org