Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
udara kering udara yg tidak mengandung uap air; (2) udara yg kelembapannya kecil




agregat kering [Tan] partikel tanah majemuk atau sekunder yg tidak dihancurkan oleh penyaringan kering
akar udara akar yg tumbuh dr bagian batang di atas tanah dan menggantung di udara
anggur kering buah anggur yg dikeringkan; kismis
angkatan udara ang.kat.an udara
angkatan bersenjata dng alat perlengkapannya yg bertugas di bidang pertahanan dan keamanan, terutama di udara
arus udara aliran udara
awak udara anak buah kapal terbang yg bertugas di pesawat (pilot, pramugari, dsb)
bandar udara pelabuhan udara
bantal udara bantal yg dapat digembungkan, biasanya terbuat dr karet atau plastik
batuk kering batuk yg tidak berdahak (krn sakit TBC dsb)
beledang kering [ki] orang yg tinggi kurus
beri-beri kering penyakit beri-beri yg mengakibatkan lumpuh dan lisut otot
beroleh lumpur di tempat yg kering [pb] mendapat kesusahan yg tidak disangka-sangka
berkering-kering ber.ke.ring-ke.ring
[v] berbunyi "ring, ring"
bor udara mesin pengebor kecil yg digerakkan secara putar atau torak maju mundur oleh udara tekan, banyak digunakan di tambang bawah tanah
brigade lintas udara satuan tertinggi taktis dan administratif yg terbesar dl TNI AD yg terdiri atas satuan cabang tertentu, secara tetap digabungkan dng unsur pasukan payung sbg satuan khusus untuk melaksanakan tugas lintas udara, yg didaratkan ataupun diterjunkan dr udara;
buah kering buah yg dikeringkan
cendana kering cendana yg sudah tidak berbau harum lagi; (2) ki orang yg sudah tidak berguna lagi; -- kuning cendana yg kayunya berwarna kuning, -- semut Exocarpus latifolia
dadih kering mentega
daging kering daging yg diawetkan dng cara diasap, dijemur, atau dianginkan; dendeng
distribusi udara pembagian udara segar dl jumlah tertentu ke beberapa tempat kerja di dl tambang bawah tanah
gelombang udara gelombang yg menggerakkan udara sbg akibat proses interaksi sumber gerakan udara, bunyi, dsb yg kemudian merambat melalui medium
habitat kering lingkungan kehidupan yg kelembapan udaranya sedikit
haji udara jemaah haji yg melakukan perjalanan dng kapal udara
hampa udara tidak ada udara; vakum
hijauan kering hi.jau.an kering
makanan ternak yg telah dikeringkan, kadar airnya biasanya lebih kurang 10 persen
ikan kering ikan yg dikeringkan
iklan udara [Kom] (1) bentuk atau berpromosi melalui penyebaran pamflet dr udara; (2) iklan dng cara menarik kain rentang ukuran besar dng pesawat terbang; (3) iklan dng cara menulis merek dng asap yg dikeluarkan pesawat udara
ilmu udara pengetahuan mengenai keadaan udara
jalan parkir udara bagian lapangan terbang yg mendapat pengerasan lebih dr yg biasa, tempat lalu lintas pesawat dl mengadakan persiapan lepas landas atau setelah melakukan pendaratan
jalan udara saluran, dapat berupa pipa, terowongan, atau sumuran, yg berfungsi melewatkan udara
jalur udara jalur di udara yg dapat dilalui pesawat terbang
kabel udara [Tek] kabel yg dipasang di atas tiang
kabut udara tropis kabut adveksi yg terjadi di udara tropis bahari
kain basah kering di pinggang [pb] miskin sekali
kalis udara kalis gas
kapal bantalan udara kapal yg dapat berjalan di atas bantalan udara yg diembuskan oleh mesin pd kapal itu (baik melalui air maupun daratan)
kapal udara kapal terbang
katup udara [Tek] klep yg mengatur keluar dan masuknya udara
kedap udara tidak mudah atau tidak dapat dimasuki atau ditembus oleh udara
kelapa kering daging kelapa yg telah dijemur untuk dibuat minyak; kopra
keluar keringat kering [ki] payah sekali
kering beku [Kim] kering yg dihasilkan melalui penyubliman (pd benda yg peka panas)
kering embun waktu sekitar pukul 08.00-09.00 (ketika embun sudah hilang oleh sinar matahari)
kering kerontang kering sekali (tt air di sungai, sawah, dsb)
kering mersik kering sekali (tt kayu)
kering ringkai kering sekali (tt barang yg dijemur)
kering rongkong menasihati dia [ki] sudah berulang kali dinasihati, tetapi dia tidak mau mendengarkan
kerut kering kering sekali dan kisut-kisut
ketombe kering ketombe berupa titik-titik kecil putih atau kecokelat-cokelatan pd kulit kepala, tersebar di rambut, sering sampai ke dahi dan ditandai rasa gatal pd kulit kepala, bahkan dapat menjadi semacam bisul kecil-kecil
kelembapan udara ke.lem.bap.an udara
banyaknya uap air yg dikandung oleh udara, dapat diukur dng higrometer
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org