Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
tuah tu.ah
[n] (1) sakti; keramat; berkat (pengaruh) yg mendatangkan keuntungan (kebahagiaan, keselamatan, dsb): ada juga yg percaya pd -- azimat; keris ini mahal harganya, bukan krn gunanya, tetapi krn -- nya; (2) untung (yg bukan sewajarnya); bahagia: mengadu -- , mengadu untung (dl perjudian dsb): untung ada, -- tiada, bekerja baik-baik akan ada juga hasilnya, tetapi tidak menjadi kaya; ada kekayaan, tetapi tidak terkenal namanya




tuah anjing, celaka kuda [pb] nasib manusia tidak sama, ada yg beruntung dan ada pula yg celaka (tidak beruntung)
tuah ayam boleh dilihat, tuah manusia siapa tahu [pb] tidak ada orang yg dapat menentukan nasib seseorang
tuah melambung tinggi, celaka menimpa, celaka sebesar gunung [pb] berilmu tinggi, tetapi tidak mempunyai pekerjaan yg tetap sehingga hidupnya selalu susah juga




untung ada tuah tiada [pb] ada kekayaan, tetapi tidak bahagia hidupnya; murah rezekinya, tetapi selalu habis saja
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org