Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
tipe unggul jenis ternak hasil seleksi yg kemampuan produksinya tinggi




bibit unggul bibit yg memiliki sifat tahan thd serangan hama (penyakit), cepat berbuah, banyak hasilnya, dan dapat digunakan secara meluas (biasanya diambil dr buah atau bagian tanaman yg subur dan matang yg siap untuk ditanam lagi dan dr ternak diambil pejantan yg baik)
contoh tipe [Dag] contoh yg memperlihatkan sifat umum satu partai barang dagangan (komoditas), tetapi tidak diambil dr partai barang itu; contoh baku
perubahan tipe per.u.bah.an tipe
[Met] perubahan cuaca dr satu tipe ke tipe lain, sering terjadi secara mendadak
pejantan unggul pe.jan.tan unggul
ternak jantan yg telah dibuktikan (diuji) keunggulannya dl membuahkan keturunan
sekutuk, kutuk tipe unggul se.ku.tuk, ku.tuk tipe unggul
[n] anak ayam hasil pemuliaan yg mempunyai sifat unggul (produktivitasnya tinggi)
tipe bahasa [Ling] jenis bahasa yg oleh klasifikasi tipologis dianggap mempunyai kemiripan struktural, lepas dr sejarah dan lokasi pemakaiannya
tipe cuaca keadaan cuaca yg biasanya dipakai untuk menyatakan distribusi tekanan udara di suatu daerah yg berhubungan dng sifat cuaca pd waktu disebutkan
tipe daging jenis hewan yg dipelihara sbg penghasil daging
tipe dwiguna jenis ternak yg dapat menghasilkan dua jenis produk yg cukup tinggi (msl telur dan daging, daging dan susu)
tipe ideal jenis gambaran, model yg dicita-citakan
tipe penghasil wol panjang jenis domba yg mempunyai bulu panjang
tipe perah jenis ternak yg dipelihara khusus untuk menghasilkan air susu
tipe peredaran pola peredaran atmosfer di atas daerah tertentu
tipe tenaga jenis ternak yg dikembangbiakkan dng tujuan pokok untuk mendapatkan tenaganya (sbg penarik pedati, penarik roda, dsb)
tipe ti.pe
[n] model; contoh; corak: mereka lebih menyukai -- yg tradisional
unggul ung.gul
[a] lebih tinggi (pandai, baik, cakap, kuat, awet, dsb) dp yg lain-lain; utama (terbaik, terutama): jenis ikan bibit --; pemain-pemain kita masih lebih -- dp lawan; (2) v menang: pembalap-pembalap Indonesia -- di Malaysia
unggul-mengungguli ung.gul-meng.ung.guli
[v] saling mengungguli; berlomba unggul: mereka spt kanak-kanak, ~ sepatu atau kemeja baru
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org