Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
tepuk sorak tepuk tangan dan sorak




alah sabung menang sorak [pb] biarpun kalah, masih tinggi juga cakapnya
alang berjawab, tepuk berbalas [pb] kebaikan dibalas dng kebaikan, kejahatan dibalas dng kejahatan
dahulu sorak kemudian tohok [pb] menggembar-gemborkan sesuatu yg belum terjadi (belum terbukti)
sorak semarai sorak-sorai
sorak so.rak
[n] suara teriak dan pekik (tanda gembira atau senang): terdengar -- anak-anak yg sedang bermain
sorak-sorai so.rak-so.rai
[n] suara teriak dan pekik beramai-ramai (tanda gembira, menghina, dsb): -- penonton terdengar saat menyaksikan pertandingan final sepak bola
tempik sorak berbagai-bagai pekik dan sorak (dl perang dsb): ketika didengarnya -- sorak, mereka (pun) berlarian
tepuk berbalas, alang berjawat [pb] perbuatan jahat dibalas dng kejahatan, kebaikan dibalas dng kebaikan
tepuk dada tamparan pd dada
tepuk kuduk [ki] pujian (sanjungan)
tepuk perut tanya selera [pb] bila hendak melakukan hal yg baru, sebaiknya bertanya dahulu kpd orang yg sudah berpengalaman
tepuk setan permainan anak-anak sambil bertepuk tangan kemudian setiap tapak tangannya diadu dng tapak tangan lawannya
tepuk tangan tamparan tapak tangan kiri dng tapak tangan kanan sehingga menghasilkan bunyi
tepuk tari tepuk tangan dan tarian
tepuk te.puk
[n] (1) perbuatan menamparkan kedua telapak tangan untuk menimbulkan bunyi; (2) bunyi yg dihasilkan oleh kedua tangan yg ditamparkan: -- dan tawa terdengar dr permainan itu; (3) tamparan tidak keras dr belakang dan dr samping
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org