Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
tenggang teng.gang
[n] (1) jangka waktu untuk berpikir, berusaha dsb: utangnya akan dibayar setelah -- 5 bulan; (2) upaya; ikhtiar; usaha (untuk menyelamatkan diri dsb): ia mencari -- untuk dapat menghindarkan diri dr tanggung jawabnya; (3) sama bagiannya




tenggang daya kelonggaran waktu untuk berupaya (berikhtiar dsb)
tenggang hati dapat (ikut) mempertimbangkan perasaan orang lain: untuk kelancaran kerja, perlu ada rasa -- hati antarsesama pekerja
tenggang rasa dapat (ikut) menghargai (menghormati) perasaan orang lain
tenggang tangguh lama waktu bertangguh: -- tangguh perjanjian itu dua tahun
tenggang waktu batas waktu (tt perjanjian, ancaman, dsb): MPR akan bersidang setiap -- waktu satu tahun
tenggang-menenggang teng.gang-me.neng.gang
[v] bertenggang-tenggangan




berselang-tenggang ber.se.lang-teng.gang
[v] pinjam-meminjam; tolong-menolong
masa tenggang waktu penanggungan pengembalian pokok pinjaman dan/atau bunga selama jangka waktu tertentu, guna mencapai akselerasi penanaman modal
senggang-tenggang seng.gang-teng.gang
[v] , melepas -- v merintang-rintang waktu; menghabiskan waktu senggang
selang tenggang se.lang teng.gang
[v] berselang-tenggang
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org