Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
tahi candu sisa atau bekas bakaran madat pd pipa pengisap




campak bunga dibalas dng campak tahi [pb] memberi kebaikan dibalas dng kejahatan
candu can.du
[n] (1) getah kering pahit berwarna cokelat kekuning-kuningan yg diambil dr buah Papaver somniferum, dapat mengurangi rasa nyeri dan merangsang rasa kantuk serta menimbulkan rasa ketagihan bagi yg sering menggunakannya; (2) cairan kental berwarna hitam yg keluar dr rokok yg diisap yg melekat pd pipa; (3) ki sesuatu yg menjadi kegemaran
dp hidup bercermin bangkai, lebih baik mati berkalang tanah (dp hidup berlumur tahi, lebih baik mati bertimbun bunga) [pb] dp hidup menanggung malu, lebih baik mati
hangat hangat tahi ayam [pb] kemauan yg tidak tetap atau tidak kuat
hitam , hitam tahi minyak dimakan juga, putih-putih ampas kelapa dibuang [pb] barang yg buruk tetapi berguna disimpan, barang yg bagus tetapi tidak berguna dibuang
jauh bau bunga , dekat bau tahi [pb] sanak saudara yg bila jauh selalu terkenang, bila dekat selalu bertengkar
ketumbi tahi ayam [ki] orang yg sangat hina
kumbang tahi kumbang hidup pd tahi atau kotoran kerbau; Aphodius marginellus
pajak candu hak untuk menjual candu (dng membayar pajak kpd negara); (2) tempat penjualan candu
panas-panas tahi ayam pa.nas-pa.nas tahi ayam
hangat-hangat tahi ayam
perang Candu perang yg terjadi antara Cina dan Inggris pd tahun 1839-1842 krn Inggris menghendaki agar Cina membuka pelabuhan untuk perdagangan luar negeri dan menjalankan siasat candu
serbuk tahi serbuk gergaji
tahi angin awan tipis yg dibawa angin; (2) gerimis kecil; (3) cak omong kosong; (4) benalu berbentuk sulur dan berwarna kuning
tahi ayam kotoran ayam; (2) tumbuhan yg ditanam untuk pagar, berguna sbg tanaman yg memperbaiki struktur tanah dan menghasilkan kayu bakar, bunganya berwarna merah dan kuning semarak; Lantana camara
tahi babi kotoran babi; (2) tumbuhan, Andenostemma viscosum
tahi besi karat pd besi (berwarna kuning)
tahi bintang benda langit yg tampak berkilauan spt bintang dan melayang di angkasa untuk beberapa saat; bintang beralih; (2) kaki seribu, sebesar lidi, panjangnya sekitar 20 mm, berwarna hitam, kakinya cokelat, aktif malam hari mencari makan, bersembunyi di bawah tanah sedalam 3-4 cm atau pd tempat lembap; Orthomorpha gracilis
tahi gagak mekonium
tahi gergaji serbuk gergaji
tahi gigi kotoran yg melekat di sela gigi
tahi hidung ingus kering di dl hidung
tahi kerbau kotoran kerbau; (2) rumput, Fimbristylis miliacea; (3) ular, Coluber radiatus
tahi ketam serutan; tatal
tahi kikir serbuk dr besi dsb yg dikikir
tahi kuku kotoran pd kuku
tahi kuping tahi telinga
tahi lalat bintil hitam pd kulit; noda hitam pd kulit
tahi mata kotoran pd mata
tahi minyak endapan pd minyak; (2) ampas dl pembuatan minyak
tahi palat najis yg melekat pd kemaluan
tahi tangki kotoran yg mengendap pd dasar tangki penyimpanan minyak bumi (residu dsb)
tahi telinga kotoran dl telinga
tahi tembaga karat tembaga (berwarna biru kehijauan); terusi
tahi ta.hi
[n] (1) ampas makanan dr dl perut yg keluar melalui dubur; tinja: -- kerbau; (2) berbagai-bagai kotoran, endapan, atau barang yg dianggap sbg ampas (sisa, karat, buangan, dsb)
telaga tahi jamban; kakus
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org