Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
sempurna sem.pur.na
[a] (1) utuh dan lengkap segalanya (tidak bercacat dan bercela): alam yg indah ini adalah ciptaan Tuhan yg sangat --; dng selesainya pekerjaan ini, -- sudahlah tugas Anda; (2) lengkap; komplet: ia lahir muda dan belum --; kalimat --; (3) selesai dng sebaik-baiknya; teratur dng sangat baiknya: segala perintah dilakukan dng --; (4) baik sekali; terbaik: saat yg -- untuk meminta maaf adalah pd hari Lebaran




sempurna akal [ki] (1) dewasa; (2) waras dan sehat
sempurna mayat menguburkan mayat dng upacara yg semestinya
sempurna umur [ki] dewasa; akil balig
sempurna usia [ki] wafat; meninggal




larutan sempurna la.rut.an sempurna
larutan yg memenuhi syarat yg ditentukan
lengkap sempurna lengkap genap
sajak sempurna sajak yg disusun berdasarkan bunyi dan bunyi yg sama
sajak tidak sempurna sajak yg disusun berdasarkan bunyi yg sama pd sebagian suku akhir
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org