alfa |
al.fa [n] (1) nama huruf pertama abjad Yunani; (2) yg pertama; permulaan; (3) Astron bintang utama atau yg paling terang dl suatu gugus bintang |
ekologi radiasi |
cabang ekologi yg berhubungan dng bahan radioaktif, radiasi, dan lingkungan |
humus alfa |
campuran senyawa organik berwarna gelap yg dipekatkan dr tanah dng larutan alkali encer dan kemudian diendapkan dng mengasamkan larutan itu |
iklim radiasi |
iklim yg ditentukan oleh keseimbangan radiasi atmosfer (udara) di dl rumah, kantor, atau gedung |
kabut radiasi |
kabut yg terjadi krn pendinginan permukaan bumi sehingga udara di dekatnya cukup dingin untuk mengembunkan uap air yg terdapat di dalamnya |
radiasi atmosfer |
[Met] bagian radiasi yg asalnya dr atmosfer saja |
radiasi gelombang panjang |
[Met] radiasi dng panjang gelombang lebih panjang dr empat mikron |
radiasi global |
[Met] (1) radiasi surya langsung ke bawah; (2) radiasi surya yg datang dr piringan matahari dng sudut utuh yg tidak terhambur dan tidak terpantul oleh atmosfer atau benda-benda lain di dl atmosfer |
radiasi matahari |
radiasi yg asalnya dr matahari |
radiasi surya |
radiasi matahari |
radiasi surya pantul |
[Met] radiasi matahari dng arah ke atas krn dipantulkan serta disebarkan oleh permukaan bumi dl atmosfer |
radiasi termal |
radiasi (pancaran sinar panas) yg dapat menimbulkan luka bakar |
radiasi termonuklir |
radiasi (pancaran sinar panas) dr ledakan nuklir |
radiasi total |
[Met] jumlah keseluruhan radiasi matahari, radiasi atmosfer, dan radiasi bumi |
radiasi ultraviolet |
radiasi yg lebih berenergi dp sinar violet dan mampu memecahkan ikatan kimia |
radiasi |
ra.di.a.si [n] (1) Fis pemancaran dan kerambatan gelombang yg membawa tenaga melalui ruang atau zantara, msl pemancaran dan perambatan gelombang elektromagnetik, gelombang bunyi, gelombang lenting, penyinaran; (2)Fis tenaga yg dipancarkan gelombang melalui ruang dan zantara; tenaga sinaran; (3) Dok pengobatan dng zat radioaktif |