Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
pengap pe.ngap
[a] (1) serasa penuh sesak (spt dl kamar sempit yg tidak berjendela); (2) kurang mendapat udara dr luar: kamar itu -- krn tidak berjendela




pengapalan pe.nga.pal.an
[n] proses, cara, perbuatan mengapalkan; pemuatan barang ke dl kapal: perusahaan itu mengurus ~ barang antarpulau
pengapartemenan peng.a.par.te.men.an
[n] proses, cara, perbuatan menjadikan apartemen
pengapit peng.a.pit
[n] (1) apitan; (2) orang di kiri kanan pengantin; (3) barang yg diletakkan di kiri kanan sesuatu; (4) ajudan
pengapit lempang peng.a.pit lempang
papan yg terletak di sebelah kiri kanan lunas perahu
pengapitan peng.a.pit.an
[n] proses, cara, perbuatan mengapit
pengapuh pe.nga.puh
[n] layar kecil di dekat puncak tiang
pengapuran pe.nga.pur.an
[n] (1) proses, cara, perbuatan mengapur; (2) Dok pengerasan krn terbentuknya garam kalsium pd jaringan daging, tulang, atau gigi; (3) Tan proses mengapuri tanah (biasanya sebelum menanam kacang kedelai)




mati pengap mati lemas
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org