Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
pendengar pen.de.ngar
[n] (1) alat untuk mendengar atau mendengarkan; (2) indra untuk mendengar; telinga; (3) orang yg mendengarkan (pidato, musik, dsb); (4) pelajar (mahasiswa) yg ikut mendengarkan pelajaran (kuliah), tetapi tidak terdaftar sbg pelajar (mahasiswa) biasa




pendengaran pen.de.ngar.an
[n] (1) indra untuk mendengar; telinga: ~ nya kurang baik (agak tuli); (2) hasil mendengar atau mendengarkan: menurut ~ saya, ia tidak jadi berangkat ke luar negeri; (3) proses, cara, perbuatan mendengar(kan)




alat pendengar organ tubuh yg dipakai untuk mendengar; telinga; (2) Tek bagian pesawat telepon dsb yg ditempelkan pd telinga; perkakas yg dipasang di telinga untuk memperkuat atau mempertajam pendengaran
gendang pendengar selaput di dl telinga untuk menerima suara; -- rampak alat musik tradisional yg berupa berpuluh-puluh gendang: atraksi -- rampak yg dilakukan para pemukulnya memperdengarkan suara yg membahana
indra pendengar alat untuk mendengar (telinga)
kelompok pendengar [Kom] kumpulan orang yg mendengar dan mendiskusikan siaran radio pedesaan atau pita rekaman, yg bersifat penyuluhan, terutama untuk masyarakat pedesaan
sidang pendengar para pendengar
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org