Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
penat pe.nat
[a] merasa letih (sehabis bekerja keras dsb): ia melepaskan -- sehabis bekerja




penata pe.na.ta
[n] (1) orang yg pekerjaannya menata (tari, ruang, rambut, busana); (2) pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan III/c, satu tingkat di bawah penata tingkat satu, satu tingkat di atas penata muda tingkat satu
penata adegan pe.na.ta adegan
[Sen] orang yg bertanggung jawab dl perencanaan dan penataan adegan dl pertunjukan drama
penata artistik pe.na.ta artistik
eksekutif periklanan yg bertanggung jawab dl hal pengembangan desain tata letak dan seluruh kreasi artistik dl perusahaan periklanan
penata buku pe.na.ta buku
orang yg mengerjakan tata buku; memegang buku
penata busana pe.na.ta busana
[Kom] kerabat kerja stasiun televisi siaran atau badan produksi film yg bertugas menyediakan pakaian bagi pemeran atau pelaku yg akan direkam gambarnya oleh kamerawan
penata cahaya pe.na.ta cahaya
[Sen] orang yg bertanggung jawab dl mengatur tata cahaya atau lampu dl pembuatan film, drama, dsb
penata gerha pe.na.ta gerha
pengurus rumah tangga (hotel dsb)
penata laksana pe.na.ta laksana
pengatur pelaksanaan suatu perusahaan
penata muda pe.na.ta muda
pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan III/a, satu tingkat di bawah penata muda tingkat satu, satu tingkat di atas pengatur tingkat satu
penata muda tingkat satu pe.na.ta muda tingkat satu
pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan III/b, satu tingkat di bawah penata, satu tingkat di atas penata muda
penata rambut pe.na.ta rambut
orang yg profesinya menata rambut
penata suara pe.na.ta suara
[Sen] orang yg bertanggung jawab dl mengatur pelaksanaan dan pengolahan suara spt dialog, monolog dl sebuah film, drama, dsb
penata tingkat satu pe.na.ta tingkat satu
pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan III/d, satu tingkat di bawah pembina, satu tingkat di atas penata
penataan pe.na.ta.an
[n] proses, cara, perbuatan menata; pengaturan; penyusunan
penatagunaan pe.na.ta.gu.na.an
[n] pengaturan cara penggunaan
penatalaksanaan pe.na.ta.lak.sa.na.an
[n] pengurusan; pengaturan
penatapan pe.na.tap.an
[n] tatapan: menjadi ~ mata, dipandang (diperhatikan) orang banyak
penatar pe.na.tar
[n] (orang) yg menatar; pembimbing (pengajar) dl penataran: para ~ memberi pelajaran menurut keahlian masing-masing
penataran pe.na.tar.an
[n] proses, cara, perbuatan menatar
penatu pe.na.tu
[n] usaha atau orang yg bergerak di bidang pencucian (penyetrikaan) pakaian; dobi; benara
penatu kimia usaha yg bergerak di bidang pencucian pakaian dsb tidak dng air, tetapi dng pelarut, spt nafta atau karbon tetraklorida
penatua pe.na.tua
[n Kris] anggota pengurus gereja untuk membantu tugas pendeta




berpenat-penat ber.pe.nat-pe.nat
[v] berlelah-lelah; bekerja keras
buang penat membuang lelah
jerih penat jerih lelah
merintang penat me.rin.tang penat
merintang lelah
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org