Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
menir me.nir
[n] pecahan beras halus yg terjadi ketika ditumbuk; melukut: itik diberi makan -- bercampur bubuk ikan kering

[n cak] tuan




menira me.ni.ra
[Lihat manira]
meniran me.nir.an
[n] tumbuhan terna, daunnya mirip daun asam, tangkainya bersegi-segi dan halus berwarna hijau, air perasan batang dan akarnya digunakan untuk mengobati sakit batuk dan melancarkan air kencing; Phyllanthus urinaria

[Jw n] nama makanan yg dibuat dr adonan beras menir dan santan, diberi daun pandan, dan garam dibungkus dng daun pisang dan dikukus
meniris me.ni.ris
[v] menjadi tiris (airnya habis merembes)
meniriskan me.ni.ris.kan
[v] membuat jadi tiris; menghilangkan airnya dng cara merembeskan terus-menerus
meniru-niru me.ni.ru-ni.ru
[v] menyama-nyamai: dia gemar ~ orang lain
menirukan me.ni.ru.kan
[v] meniru; mengikuti contoh
menirus me.ni.rus
[v] menjadi tirus; makin ke ujung makin kecil: di bagian kiri terbentang sebidang sawah yg ~ hilang ke belakang tanjung
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org