Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
menanti me.nan.ti
[v] menunggu: telah lama saya ~ Anda di sini




menanti putih gagak hitam [pb] mengharap sesuatu yg tidak mungkin didapat
menanti-nanti me.nan.ti-nan.ti
[v] menunggu-nunggu: dr tadi kami ~ kedatanganmu
menantikan me.nan.ti.kan
[v] menunggu kedatangan orang atau sesuatu yg akan datang: lama ia ~ ibunya; bus itu ~ calon penumpangnya yg masih harus menyeberang jalan
menantikan ara tak bergetah [pb] mengharapkan sesuatu yg tidak mungkin terpenuhi
menantikan kuar bertelur menantikan ku.ar bertelur
[pb] mengharapkan sesuatu yg tidak mungkin diperoleh
menantikan kucing bertanduk menantikan kucing ber.tan.duk
[pb] mengharapkan sesuatu yg mustahil




bak menanti orang dahulu, bak melalah orang kudian bak menanti orang dahulu, bak me.la.lah orang kudian
[pb] melakukan sesuatu yg sia-sia
biang menanti tembuk [pb] perkara yg hampir mendapat keputusan
biduk tiris menanti karam [pb] sudah tidak tertolong lagi
calak ganti asah (menanti tukang belum datang) ca.lak ganti asah (menanti tukang belum datang)
[pb] sesuatu yg dipakai untuk sementara waktu saja sebelum ada yg lebih baik (jadi hanya sekadar mencukupi kebutuhan)
genting menanti putus, biang menanti tembuk [pb] perkara yg hampir putus (selesai)
genting putus, biang menanti tembuk [pb] perkara yg sudah putus (tidak boleh diubah lagi)
pecah menanti sebab, retak menanti belah [pb] sekadar menanti kesempatan untuk membalas dendam
retak menanti belah [pb] perselisihan yg akan menjadi perkelahian (perang, perceraian, dsb)

[pb] perkara kecil yg mungkin menjadi besar; tinggal menantikan timbulnya bencana yg lebih besar (kematian dsb)
spt menanti orang dahulu, mengejar orang kemudian [pb] perbuatan yg sia-sia
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org