Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
macan ompong [ki] macan kertas




jeruk kuku macan jeruk jari buddha
jeruk macan jeruk bali yg isi buahnya berwarna merah; jeruk delima
kacang macan kacang tanah yg polongnya spt kacang gajah, warna kulit bijinya merah jambu, daging biji mengandung protein dan lemak
macan kertas [ki] sesuatu yg tampak kuat dan galak, tetapi sebenarnya tidak bertenaga dan jinak
macan kumbang harimau kumbang
macan loreng harimau yg bulunya berjalur-jalur atau bergaris- garis; harimau tunggal
macan tutul harimau yg bulunya bebercak-bercak hitam; harimau akar; Panthera pardus
macan ma.can
[n] harimau
macan-macanan ma.can-ma.can.an
[n] (1) permainan anak-anak yg menyerupai bentuk atau tingkah laku macan; (2) permainan dam
meriam ompong sudah tidak mempunyai kekuatan (kekuasaan) lagi
ompong om.pong
[Jw a] (1) tidak bergigi krn giginya sudah ada yg tanggal, dicabut, tidak tumbuh, atau tidak terbentuk (tt manusia, hewan, dsb): kakekku -- , giginya tinggal dua; gergaji yg sudah -- ini sukar untuk digunakan; (2) ki kurang berdaya; tidak bertenaga: tanpa hak veto, negara-negara besar bagaikan harimau --
sarang macan [ki] tempat yg penuh bahaya (bagi keselamatan seseorang)
susu macan [cak] nama minuman yg dibuat dr air susu sapi dicampur dng minuman keras
udang macan udang yg memiliki nilai ekonomi tinggi, berwarna cokelat kemerah-merahan, kadang-kadang kebiru-biruan, terutama pd permukaan bawah ruas keenam, bentuk badan ramping, ekor membentang spt kipas, panjangnya 22 cm; Penalus Semisulcatus
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org