kungfu |
kung.fu [n Olr] seni bela diri (asal Cina), pd umumnya tanpa senjata (menyerupai pencak), mengandalkan sepakan atau pukulan untuk melumpuhkan lawan |
kungkang |
kung.kang [n] kera kecil, tidak berekor, suka bergantung di cabang pohon
[n] katak besar |
kungki |
kung.ki [n] (1) pohon yg kayunya dibuat lesung dsb, kulitnya dibuat obat luka yg bernanah, Pametia pinnata; (2) ark kayu kungki; (3) kulit kungki |
kungkum |
kung.kum [v] berendam dl air selama berjam-jam pd waktu malam dng maksud bertirakat |
kungkung |
kung.kung [n] kayu atau besi berlubang yg dipasang atau digantungkan di leher (sbg hukuman atau supaya yg dipasung jangan melarikan diri); pasung |
kungkungan |
kung.kung.an [n] hasil mengungkung atau terkungkung; (2) ki belengguan; kurungan: daerah ini baru lepas dr ~ gerombolan |