Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
konsep kon.sep
[n] (1) rancangan atau buram surat dsb; (2) ide atau pengertian yg diabstrakkan dr peristiwa konkret: satu istilah dapat mengandung dua -- yg berbeda; (3) Ling gambaran mental dari objek, proses, atau apa pun yg ada di luar bahasa, yg digunakan oleh akal budi untuk memahami hal-hal lain




konsepsi kon.sep.si
[n] (1) pengertian; pendapat (paham); (2) rancangan (cita-cita dsb) yg telah ada dl pikiran; (3) Bio percampuran antara inti sel jantan dan inti sel betina; pembuahan benih
konsepsional kon.sep.si.o.nal
[a] berdasarkan konsepsi, pikiran, dan cita-cita
konseptor kon.sep.tor
[n] (1) orang yg mencetuskan atau mula-mula memiliki gagasan; (2) penyusun konsep
konseptual kon.sep.tu.al
[a] berhubungan dng (berciri spt) konsep
konseptualisasi kon.sep.tu.a.li.sa.si
[n] pengonsepan: hal ini merupakan -- dr ideologi privatisasi
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org