Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
kawat nyamuk kawat halus (kasa) yg dianyam untuk menghalangi agar nyamuk tidak masuk




bahasa kawat bahasa singkatan yg digunakan untuk pengiriman berita kawat menghemat biaya
berhati baja, berurat kawat berhati baja, ber.u.rat kawat
[pb] tabah dan keras hati
bongsang kawat keranjang kecil dibuat dr kawat, biasanya untuk wadah telur mentah
kantor kawat kantor telepon dan telegram (yg mengurusi pengiriman berita dng telepon atau telegram)
kawat berduri pintalan kawat yg dibuat berduri-duri (untuk pagar dsb)
kawat kasa anyaman kawat halus untuk menutup lubang angin, bagian belakang lemari makan, dsb
kawat listrik kawat, biasanya dibuat dr tembaga untuk menghantarkan listrik
kawat pandu [Tek] kawat yg mengalirkan arus listrik dr mesin peledak ke beberapa detonator elektrik
kawat pijar kawat dl bola lampu yg dipanaskan dng aliran listrik hingga berpijar sbg sumber cahaya
kawat tanah [Kom] kawat yg ditanam dl tanah sbg bagian dr penangkal petir
kawat untai [Tek] dua untai kawat yg terdapat pd detonator elektrik
kawat ka.wat
[n] (1) tali yg dibuat dr logam; (2) telegram
kedap nyamuk dl keadaan tertutup rapat sehingga tidak ada celah untuk jalan masuk bagi nyamuk; -- suara tidak dapat dimasuki suara; dapat meredam suara: suara roda kereta yg berisik tidak akan terdengar krn gerbong ini sudah dibuat -- suara
makan kawat [ki ] miskin sekali; makan jangat
menepak nyamuk menjadi daki [pb] melawan orang yg lemah tidak akan mendapat nama baik
mengasapi nyamuk meng.a.sapi nyamuk
mengusir nyamuk dng asap
mengetuk kawat me.nge.tuk kawat
mengirimkan telegram
menokok kawat me.no.kok kawat
mengirim telegram
nyamuk gajah nyamuk yg besar
nyamuk harimau nyamuk loreng; -- malaria nyamuk yg mengandung parasit malaria dan dng gigitannya menularkan penyakit malaria kpd manusia, Anopheles; -- pers ki wartawan: menteri diserbu para -- pers untuk dimintai informasi
nyamuk mati gatal tak lepas [pb] menaruh dendam kpd orang yg berbuat jahat meskipun orang itu sudah dihukum
nyamuk serampang nyamuk malaria
nyamuk nya.muk
[n] serangga kecil bersayap, yg betina memiliki sepasang sungut yg dipakai sbg pengisap darah (manusia dan binatang) bertelur di air yg tergenang
obat nyamuk obat (ramuan) pembasmi (pengusir) nyamuk (berupa cairan yg disemprotkan atau benda padat pipih yg dibakar)
sungguhpun kawat yg dibentuk, ikan di laut yg diadang sungguhpun kawat yg dibentuk, ikan di laut yg di.a.dang
[pb] sungguhpun tampaknya tidak ada suatu maksud, tetapi ada juga yg dituju
surat kawat telegram
tali kawat tali berbentuk garis lembar-lembar kawat berukuran lebih dr 2,5 cm yg pelilitannya dilakukan secara khusus, biasanya digunakan pd tahang penggulung untuk menarik alat angkut dl sumur tambang
tamparan nyamuk tam.par.an nyamuk
bagian tubuh antara tulang belikat dan tulang leher; bahu sebelah belakang
ular kawat ular yg mirip cacing, panjangnya antara 10-20 cm, badannya bersisik kecil-kecil, berwarna hitam mengilap, matanya tersembunyi di bawah sisik kepala, ekornya sangat pendek, ujungnya runcing mirip kepala; Typhlops braminus
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org