Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
jip [n] (1) mobil kecil yg kuat, serba guna, bentuknya segi empat, lebih tinggi dr sedan, beroda empat, untuk 4-10 orang; (2) mobil jenis jip, tetapi lebih besar dan mewah




jipang ji.pang
[ark n] perisai panjang yg dibuat dr kayu berlapis kulit (msl kulit kerbau); jebang

[Mk n] cabang (pohon); dahan

[n] buah labu kecil yg dagingnya keras dan berair, bergetah putih jika diiris, kulitnya berlekuk-lekuk dan berduri apabila sudah tua, dibuat sayur; labu siam; Sechium edule

[n] kapak (untuk berperang)

[n] penganan yg dibuat dr beras pulut dan gula
jiplak jip.lak
[v] , men.jip.lak v (1) menggambar atau menulis garis-garis gambaran atau tulisan yg telah tersedia (dng menempelkan kertas kosong pd gambar atau tulisan yg akan ditiru); (2) mencontoh atau meniru (tulisan, pekerjaan orang lain); mencontek: anak-anak jangan sampai terbiasa ~ hitungan temannya; (3) mencuri karangan orang lain dan mengakui sbg karangan sendiri; mengutip karangan orang lain tanpa seizin penulisnya: ~ karangan orang lain adalah perbuatan yg tercela
jiplakan jip.lak.an
[n] hasil menjiplak; salinan; tiruan
jipro jip.ro
[ark n ] (1) nona; (2) guru perempuan
jipsi jip.si
[Lihat gipsi]
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org