Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
jentik jen.tik
[v] , men.jen.tik v (1) menjepit dng ibu jari dan jari yg lain; mencubit: ia berkata sambil ~ dagu istrinya; (2) memukul dng belakang ujung jari yg dibidaskan dng jempol; menyentil: guru itu ~ telinga muridnya; (3) ki menegur; memarahi: ia berkali-kali ~ bawahannya yg selalu datang terlambat

[Jw n] kelingking




jentik-jentik jen.tik-jen.tik
[n] anak nyamuk yg masih spt ulat kecil hidup dl air; cuk
jentikan jen.tik.an
[n] (1) cubitan; (2) sentilan; (3) ki teguran; kritikan halus
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org