Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
itik manila itik yg kakinya lebih pendek dan badannya lebih besar (gemuk bulat) dp itik biasa; entok




asal ayam pulang ke lumbung, asal itik pulang ke pelimbahan [pb] tabiat orang tidak akan berubah
ayam itik segala bangsa unggas yg dipiara orang (spt ayam, itik, angsa)
ayam itik raja pd tempatnya [pb] setiap orang berkuasa di tempatnya atau di lingkungannya
bagai itik pulang petang [pb] sangat lambat (jalannya)
bunga manila tanaman hias; rebusan akarnya dapat digunakan sbg obat menceret; Tebernaemontana diviricata
itik [n] unggas yg hidupnya di darat, pandai berenang, badannya spt angsa, tetapi lebih kecil, termasuk binatang piaraan; bebek
itik air belibis
itik alabio itik yg dikembangkan di daerah Alabio, Kalimantan Selatan, biasanya dipelihara dl lanting (rumah di atas rawa-rawa), mempunyai produksi telur yg tinggi
itik bali itik yg dikembangkan di Bali, warna bulunya bermacam-macam (putih, hitam, cokelat), kadang-kadang ada yg berjambul; mempunyai produksi telur yg tinggi
itik berenang di laut (air), mati kehausan [pb] menderita kesusahan krn tidak dapat (atau tidak mendapat kesempatan) memanfaatkan kekayaan yg ada
itik bertaji [pb] sangat penakut, tetapi sombong
itik laut belibis
itik liar itik yg hidup di sungai, sawah, dan rawa-rawa (termasuk binatang yg dilindungi); Cairina sculata
itik liar kecil itik yg pandai terbang, panjang badan 30 cm, bulu badan sebagian besar berwarna putih, hidupnya berpasangan, makanannya udang dan ikan kecil, serangga air, dan binatang air kecil lainnya; Nettapus coromandelianus
itik serati itik manila
juling itik memandang dng kepala miring sedikit
kertas manila kertas yg dibuat dr serat manila (biasanya salah satu permukaannya halus)
mata itik alat dr kaleng berbentuk bulat, dimasukkan pd lubang ikat pinggang dsb
manila ma.ni.la
lihat itik

lihat bunga

[n] pohon yg buahnya enak dimakan sehingga banyak ditanam

[n] kertas tebal untuk kulit (sampul) buku dsb

lihat serat
palem manila palem yg batang bagian atasnya ramping, batang bawah menggelembung spt kaki gajah, warna daun hijau mengkilap dng pucuk yg hijau terang, dr pelepah daun hingga cabang batang diselimuti bulu; Veitehia merillii
pelir itik sekrup
pisang manila pisang yg berasal dr Filipina, termasuk suku Musaceae, berbatang semu, daunnya berbentuk lanset, berwarna hijau, berbuah jorong, berkulit tebal, tidak dapat dimakan, batangnya mengandung serat yg dapat digunakan tali; Musa textilia
rumput manila rumput yg sering ditanam untuk lapangan sepak bola; Zoysia matrolla
sabung akan induk ayam (-akan itik) [pb] sangat kecewa (tidak sesuai dng dugaan semula)
sawo manila jenis sawo; ciku; Achras zapota
serat manila serat yg didapat dr batang pisang manila (Musa textilia), sifatnya agak kasar tetapi lunak, panjangnya mencapai 2-3 m, yg halus digunakan sbg benang tenun, yg kasar untuk tali kapal, tikar, karpet, kertas (manila)
spt itik mendengar guntur [pb] mengharap-kan peruntungan dsb yg tidak tentu datangnya
sudah tidak sudu oleh angsa, baharu diberikan kpd itik [pb] orang kecil hanya beroleh apa-apa yg tidak dapat digunakan oleh orang besar
tali manila serat manila
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org