Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
ikat kolam tepi kolam, terbuat dr kayu




ikat [n] (1) tali (benang, kain, dsb) untuk mengebat (menyatukan, memberkas, menggabungkan): -- barang itu sudah lepas; (2) bingkai (dr kayu, logam, dsb) yg dipakai untuk menguatkan (mencengkam, memegang, dsb); (3) berkas; gabung: ia membeli sepuluh -- rambutan; dua -- kayu api; (4) ki cara mengatur (menyusun) pasukan (barisan dsb): -- perang, susunan pasukan dsb dl perang; (5) kebat
ikat kepala sesuatu (kain, pita, dsb) yg diikatkan melingkari kepala; kain kepala
ikat permata emas dsb tempat permata dipasang
ikat pinggang kain (kulit dsb) untuk mengebat pinggang (mengencangkan celana dsb)
jaringan ikat ja.ring.an ikat
jaringan yg berfungsi mengikat dan menyokong berbagai susunan tubuh
kolam beratap [Olr] kolam renang yg diberi atap
kolam ikan kolam khusus untuk memiara ikan
kolam induk kolam untuk memiara induk ikan yg dibiakkan
kolam kaca bak berdinding kaca terisi air untuk memiara ikan hias; akuarium
kolam pemijahan kolam tempat memijahkan (membiakkan) ikan dsb
kolam renang kolam untuk berenang
kolam tertutup [Olr] kolam renang yg diberi bertembok dan beratap, udara dan airnya bisa dipanaskan sehingga dapat digunakan pd musim dingin
kolam ko.lam
[n] (1) ceruk di tanah yg agak luas dan dalam berisi air (untuk memiara ikan dsb); (2) bak tempat air
las ikat [Tek] pengelasan sepanjang kira-kira 0,5-2 cm untuk mengikat bagian konstruksi supaya tetap pd kedudukannya sampai penguatan menyeluruh dilaksanakan
rantai ikat balok [Kap] rantai yg digunakan untuk mengikat balok-balok, biasanya terdiri atas mata rantai tanpa sengkang
tenun ikat [Antr] salah satu teknik bertenun, spt yg terdapat di Nusa Tenggara
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org