Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
harta dunia barang-barang duniawi




akun harta [Ek] akun untuk suatu aktiva tetap
balai Harta Peninggalan lembaga yg mempunyai tugas mengawasi penyelesaian harta warisan yg ahli warisnya masih di bawah umur, baik pewaris maupun ahli waris, tunduk pd hukum perdata Barat
bangun dunia ikhtiar untuk mengubah keadaan dunia masa lampau yg tidak sesuai dng cita-cita kehidupan manusia lahir maupun batin dng tujuan agar dapat mewariskan masa depan yg membahagiakan bagi generasi yg akan datang
berlalu dr dunia ber.la.lu dr dunia
mati; meninggal
bola dunia globe
daki dunia [ki] uang
dunia akhirat alam fana dan alam baka
dunia anak-anak alam kehidupan anak-anak
dunia barat benua Eropa dan Amerika
dunia bebas negara-negara demokrasi; negara-negara nonkomunis; (2) ki tengah-tengah masyarakat; masyarakat luas: setelah lima tahun ia menjalani hukuman, kini ia kembali ke -- bebas
dunia fana alam tempat tinggal manusia yg masih hidup, yg tidak kekal (dapat rusak, mati, dsb)
dunia hewan alam kehidupan hewan; -- hitam lingkungan kehidupan yg bertentangan dng norma hukum yg berlaku; kehidupan tt orang-orang yg melakukan kejahatan dan pelacuran: penjahat yg tertangkap itu termasuk tokoh yg disegani dl -- hitam
dunia internasional lingkungan antarbangsa
dunia ketiga negara-negara berkembang; (2) bangsa-bangsa nonblok (tidak termasuk blok Barat atau blok Timur)
dunia luar masyarakat di luar lingkungan
dunia merdeka negara-negara yg merdeka, yg tidak berpihak pd salah satu blok; negara-negara nonblok
dunia ramai alam kehidupan sekarang (bukan alam setelah mati)
dunia timur benua Asia dan Afrika
dunia tumbuh-tumbuhan alam kehidupan tumbuh-tumbuhan
dunia wadak dunia fana
dunia du.nia
[n] (1) bumi dng segala sesuatu yg terdapat di atasnya; planet tempat kita hidup: di seluruh -- ini terdapat kira-kira 4.000 bahasa; (2) alam kehidupan: kita mengharapkan -- baru yg adil dan makmur; (3) semua manusia yg ada di muka bumi: hampir seluruh -- menghargai cita-cita Mahatma Gandhi; (4) lingkungan atau lapangan kehidupan: ia sudah lama berkecimpung dl -- pendidikan; (5) (segala) yg bersifat kebendaan; yg tidak kekal: baginya tiada arti harta -- ini; (6) peringkat antarbangsa (seluruh jagat atau segenap manusia): kejuaraan -- bulu tangkis yg pertama diselenggarakan di Malmoe, Swedia

[n] pembicaraan mengenai perkawinan (di Halmahera)
empat tepas dunia arah yg empat di dunia
gila harta terlalu mengejar-ngejar kekayaan; (2) mata duitan
harta bawaan [Huk] harta sendiri yg dibawa dl perkawinan yg bukan harta bersama
harta benda barang kekayaan
harta bersama [Huk] harta yg digunakan (dimanfaatkan) bersama-sama
harta besar harta kawin dl jumlah besar yg melebihi jumlah yg ditentukan oleh adat
harta binatok harta bawaan mempelai laki-laki
harta carian harta yg diperoleh suami istri selama hidup bersama; gana-gini
harta dapean harta kepunyaan istri
harta imaterial [Huk] kepentingan tidak berwujud (paten, ciptaan) yg bernilai uang
harta karun harta benda yg tidak diketahui pemiliknya; (2) harta benda yg didapat dng tidak sah
harta kawin benda-benda berharga atau uang yg harus diberikan oleh pihak laki-laki kpd pihak wanita dl proses perkawinan
harta kekayaan menyanak semua harta peninggalan yg menjadi tanggung jawab sanak keluarga
harta kelalah harta peninggalan dr seseorang (krn meninggal dunia), yg tidak mempunyai anak dan bapak
harta kubur benda atau harta milik orang yg meninggal yg ikut dikuburkan bersamanya
harta manah [Mk] harta benda dr nenek moyang; harta benda milik keluarga
harta milik barang-barang yg menjadi milik atau kepunyaan orang atau badan
harta pelayaran harta perseorangan yg dikumpulkan selama merantau
harta pembawaan harta perseorangan yg masing-masing dibawa oleh; mempelai laki-laki dan mempelai perempuan ke dl perkawinan
harta pembujangan harta bawaan mempelai laki-laki
harta pemenah harta pembujangan
harta penantian harta istri, baik yg dibawa maupun yg diperolehnya selama perkawinan
harta pencaharian harta yg didapat dr pencaharian nafkah sehari-hari
harta pendapatan harta dr pihak perempuan
harta peninggalan barang warisan dr seseorang yg meninggal
harta penyepogan harta yg bersama-sama diusahakan dan diperoleh suami dan istri selama perkawinan; harta carian; gana-gini
harta perkawinan kesatuan harta yg dikuasai dan dimiliki oleh suatu keluarga selama perkawinannya
harta pusaka [Huk] harta yg diwariskan dr pewaris kpd ahli waris untuk dipelihara
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org