Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
ekstrinsik eks.trin.sik
[a] berasal dr luar (tt nilai mata uang, sifat manusia, atau nilai suatu peristiwa); bukan merupakan bagian yg tidak terpisahkan dr sesuatu; tidak termasuk intinya




faktor ekstrinsik faktor atau pengaruh yg datang dr luar
motivasi ekstrinsik dorongan yg datangnya dr luar diri seseorang
pendekatan ekstrinsik pen.de.kat.an ekstrinsik
pendekatan karya sastra dng menggunakan ilmu bantu bukan sastra, spt sejarah, sosiologi, dan psikologi
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org