Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
cincin belah rotan cincin yg tidak berpermata, yg bulat di luar dan datar di dalamnya (spt belahan rotan)




ada rotan ada duri [pb] dl kesenangan tentu ada kesusahannya
bagai pinang belah dua [pb] sama besar, serupa benar
bagai si kudung beroleh cincin [pb] beroleh keuntungan, tetapi tidak dapat menikmatinya
baju (belah) benian baju yg halus buatannya dan lubang kancingnya diberi bertali
baju belah baju belah dada
baju belah bakung baju berlengan pendek dan berbelah di bahu
baju belah dada baju yg dapat dibuka dr depan (lawan baju kurung)
balik belah jungkir balik; sungsang
barang pecah-belah barang dr tembikar spt piring, gelas, vas
batu belah kepingan pecahan dr pasangan batu dan beton
belah betung belah yg panjang di tengah-tengah
belah biner [Bio] bentuk reproduksi aseksual pd protozoa berupa pembelahan organisme menjadi dua bagian yg sama
belah buluh garis lebar-lebar memanjang (pd kain)
belah dada terbuka di depan (tt baju)
belah diri [ki] belahan jiwa; kekasih; istri
belah inti [Min] alat untuk membelah inti secara memanjang dl dua atau empat bagian yg sama untuk dianalisis secara kimia
belah jiwa kekasih; istri
belah ketupat [Mat] bangun datar, bersegi empat, sisinya berhadapan sejajar dan sama panjangnya; jajaran genjang (tt bentuk)
belah mulut upacara pemberian nama kpd bayi
belah sana sebelah yg jauh dr pembicara
belah sel proses, cara, perbuatan membelah sel menjadi dua sel
belah sini sebelah yg dekat dr pembicara
berebut temiang belah [pb] berkelahi memperebutkan sesuatu yg tidak berharga
berbelah-belah ber.be.lah-be.lah
[v] terbagi-bagi; (2) kl a tidak tetap (tt hati, pendirian, dsb); bimbang
berkuku belah ber.ku.ku belah
mempunyai kuku belah (tt lembu atau kerbau)
berpecah belah ber.pe.cah be.lah
[v] (1) bercerai-berai; berpisah-pisah (tidak menjadi satu lagi); (2) kocar-kacir; morat-marit
belah be.lah
[n] celah retak yg besar dan panjang dr suatu benda: banyak kutu busuk bersembunyi pd -- papan tempat tidur itu; (2) n sebagian (dr benda yg berpasangan); separuh: kedua -- tangannya buntung; (3) n sisi; pihak: hal itu telah disetujui oleh kedua -- pihak; (4) v pecah terbagi (menjadi dua): krn gempa hebat, bukit itu -- dua; (5) v terbagi (menjadi dua, tiga, dsb): -- tiga, -- empat

[n] nama klan pd suku bangsa Gayo
cincin berapit cincin berpermata tiga, satu permata besar diapit oleh dua permata kecil
cincin cap cincin yg memakai cap; mohor
cincin delima cincin yg memakai batu delima (permata yg warnanya merah muda spt delima)
cincin hidung [Tern] cincin yg dipasang pd sekat hidung sapi jantan agar mudah ditangkap atau mudah ditangani
cincin kawin cincin polos, biasanya tidak berpermata yg pd bagian dalamnya ada nama suami atau istri sbg tanda sudah menikah
cincin mata [Tern] kulit berbentuk cincin yg melingkar di sekeliling mata ayam
cincin meterai cincin cap
cincin penyetel [Tek] alat untuk mengukur atau menyetel kedudukan cincin pd piston
cincin pertunangan cincin sbg tanda sudah dilangsungkannya secara resmi pertunangan antara dua orang calon mempelai
cincin pintal tiga cincin yg dibuat dr kawat emas yg dipilin
cincin polos cincin yg bentuknya polos dan tidak berpermata
cincin rantai cincin (tidak berpermata) yg berbentuk rantai yg dilingkarkan
cincin saraf [Zool] tali saraf yg melingkari suatu struktur
cincin stempel cincin cap
cincin tunang cincin pertunangan
cincin ular cincin yg bentuknya spt ular melingkar (ada kepala dan ekornya)
cincin uskup [Met] lingkaran cahaya keputih-putihan yg mengelilingi matahari atau bulan dng jari-jari sudut kurang lebih 22o
cincin cin.cin
[n] (1) perhiasan berupa lingkaran kecil yg dipakai di jari, ada yg berpermata, ada yg tidak; (2) segala sesuatu yg berbentuk lingkaran (spt gelang-gelang kecil pd tombak atau mata rantai)
ditetak belah, dipalu belah, tembikar juga akan jadinya [pb] walau bagaimanapun disiksa dan disakiti akhirnya kalau mati tetap jadi mayat: orang pembuat periuk, bertanak di -- , pb yg membuatnya sendiri biasanya tidak memakai buatannya yg baik, melainkan memakai buatannya yg buruk-buruk
gergaji belah gergaji khusus untuk membelah
gerhana cincin gerhana yang hanya bagian luar bulan yg dapat terlihat berbentuk cincin atau gelang
hasil rotan pajak sebesar 10% dr hasil rotan yg akan dijual ke luar
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org