Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
Maaf, kata bermuka dinding tidak ada dalam kamus!



almanak dinding penanggalan yg biasanya digantungkan atau ditempelkan di dinding
ampang sampai ke seberang, dinding sampai ke langit [pb] sudah tidak dapat didamaikan lagi (tt perselisihan); tidak mau berbalik; tidak dapat ditawar lagi (tt aturan)
bermuka ber.mu.ka
[v] mempunyai muka; ada mukanya; dng muka: -- spt raksasa; tidak --, malu
bermuka-muka ber.mu.ka-mu.ka
[v] berhadapan muka; di depan muka; di depan orang: diadakan pertemuan -- antara para kepala suku; (2) adv terus terang; terang-terangan: marilah kita bicarakan secara --; (3) adv ki hanya lahirnya saja baik, hatinya tidak; hanya bermanis-manis: kerjakanlah setulus hatimu, jangan -; (4) num berhalaman-halaman; berlembar-lembar (tt buku): uraian -- itu, sebenarnya dapat diringkaskan dl dua atau tiga kalimat saja
dinding sekat [Kap] dinding tegak, baik melintang maupun membujur yg memisahkan ruang satu dng ruang lainnya
dinding teretas, tangga terpasang [pb] (1) sudah nyata (terbukti) bahwa seseorang kecurian; (2) sesuatu yg telah cukup buktinya
dinding din.ding
[n] penutup sisi samping (penyekat) ruang, rumah, bilik, dsb (dibuat) dr papan, anyaman bambu, tembok, dsb: -- nya terbuat dr papan

[n Huk] , men.din.ding n bentuk perkawinan adat Batak yg mengharuskan suami bekerja untuk orang tua istrinya krn tidak sanggup membayar mahar
empang sampai ke seberang, dinding sampai ke langit [pb] sudah tidak dapat didamaikan lagi (tt perselisihan); tidak dapat dikurangi sedikit juga (tt aturan)
jam dinding jam lonceng yg dipasang di dinding
kertas dinding kertas (bergambar dsb) biasa ditempelkan pd dinding
koran dinding lembaran bertulis tangan atau ketikan, berisi berita, dsb, ditempelkan pd papan, dsb yg digantung di dinding (biasanya terdapat di sekolah)
lampu dinding lampu yg ditempatkan atau ditempelkan di dinding
majalah dinding majalah yg tidak dirangkai, tetapi berupa lembaran yg ditempelkan pd dinding (papan tulis dsb)
muka dinding tidak mempunyai perasaan malu
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org