Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
bentan ben.tan
[a] jatuh sakit lagi sesudah (agak) sembuh; kambuh: ayahnya sudah sembuh, tetapi tadi pagi -- sehingga terpaksa dibawa ke rumah sakit




bentang ben.tang
[v] hampar
bentang alam pemandangan alam atau daerah dng aneka ragam bentuk permukaan bumi (gunung, sawah, lembah, sungai, dsb) yg sekaligus merupakan satu kesatuan; lanskap
bentangan ben.tang.an
[n] yg dibentangkan (layar, permadani, lampit, dsb)
bentangkan ben.tang.kan
[n] denda adat krn berzina atau mengingkari janji perkawinan (pd suku Dayak)
bentangur ben.ta.ngur
[n] pohon yg daunnya hijau tua dan kaku, buahnya bulat, kayunya kuat (tidak mudah patah), baik untuk bahan bangunan, banyak jenisnya; Calophyllum
bentangur ara Calophyllum kunstleri
bentangur batu Calophyllum pulcherrimum
bentangur beluang Calophyllum lanigerum
bentangur besar bentangur batu
bentangur bukit bentangur batu
bentangur bunga Calophyllum inophyllum
bentangur jantan bentangur bunga
bentangur laut bentangur bunga
bentangur mumut bentangur ara
bentangur pasir bentangur ara
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org