Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
beber be.ber
[v] , mem.be.ber v (1) membuka (layar, gulungan, payung, dll): ia berusaha -- layar; (2) membeberkan




beberan be.ber.an
[n] (1) sesuatu yg dibentangkan; (2) uraian
beberapa be.be.ra.pa
[num] jumlah yg tidak tentu banyaknya (bilangan lebih dr dua, tetapi tidak banyak): ia membeli -- buku di toko ini
beberas be.be.ras
[n] jirak
bebercak be.ber.cak
[v] mempunyai bercak; ada bercaknya




wayang beber wayang berupa lukisan yg dibuat pd kertas gulung, berisikan cerita inti dr lakon yg akan dikisahkan oleh dalang, dimainkan dng cara membeberkannya
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org