Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
bapak muda bapak kecil




ahli peneliti muda pangkat peneliti golongan IV/c, satu tingkat di bawah ahli peneliti madya, satu tingkat di atas peneliti madya, setaraf dng pembina utama muda dl kepangkatan struktural pegawai negeri sipil
ajun peneliti muda pangkat peneliti golongan III/c, satu tingkat di bawah ajun peneliti madya, satu tingkat di atas asisten peneliti madya, setaraf dng penata dl kepangkatan struktural pegawai negeri sipil
anak bapak anak yg terlalu disayangi oleh bapaknya sehingga tidak sempat bergaul dng anak-anak yg lain
anak muda orang yg masih muda; pemuda; (2) anak keenam
angkatan muda ang.kat.an muda
jabatan pegawai negara; (2) orang yg diangkat oleh negara
asisten peneliti muda pangkat peneliti golongan III/a, satu tingkat di bawah asisten peneliti madya, setaraf dng penata muda dl kepangkatan struktural pegawai negeri sipil
atur, pengatur muda atur, peng.a.tur muda
pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan II/a, satu tingkat di bawah pengatur muda tingkat satu, satu tingkat di atas juru tingkat satu
atur, pengatur muda tingkat satu atur, peng.a.tur muda tingkat satu
pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan II/b, satu tingkat di bawah pengatur, satu tingkat di atas pengatur muda
awet muda selalu tampak muda meskipun usianya sudah tua
babi jantan muda babi jantan yg belum dipakai sbg pejantan
bapak ayam [cak] bapak yg tidak memikirkan anaknya
bapak badari [cak] pemimpin yg memakai nama pengikutnya untuk memperoleh keuntungan
bapak bangsa bapak pejuang kemerdekaan, perintis dan pendiri negara republik
bapak besar kakek; (2) paman yg tua
bapak bungsu paman termuda yg dianggap sbg ayah
bapak kecil adik laki-laki ibu (bapak); paman
bapak pendiri pendiri suatu lembaga atau pergerakan; (2) tokoh yg dianggap sbg yg meletakkan dasar pendirian suatu negara
bapak tiri laki-laki (bukan ayah) yg kawin dng ibu kandung
bapak tua kakak laki-laki ibu (bapak)
batu bara muda batu bara yg kandungan airnya tinggi, tetapi kandungan karbonnya rendah; lignit
bapak ba.pak
[n] (1) orang tua laki-laki; ayah; (2) orang laki-laki yg dl pertalian kekeluargaan boleh dianggap sama dng ayah (spt saudara laki-laki ibu atau saudara laki-laki bapak): -- kecil; -- tiri; (3) orang yg dipandang sbg orang tua atau orang yg dihormati (spt guru, kepala kampung); (4) panggilan kpd orang laki-laki yg lebih tua dr yg memanggil; (5) orang yg menjadi pelindung (pemimpin, perintis jalan, dsb yg banyak penganutnya): Ki Hadjar Dewantara dipandang sbg -- Pendidikan Nasional; (6) cak pejabat: biaya menghibur dan menjamu makan -- dianggap mengurangi laba kotor perusahaan
belukar muda tanah (kebun dsb) yg sudah menjadi hutan kecil krn agak lama ditinggalkan
berdarah muda ber.da.rah muda
mudah bereaksi dan bertindak tanpa memikirkan lebih dahulu akibatnya; berjiwa muda
bermuda-muda ber.mu.da-mu.da
[v] bertingkah laku sbg anak muda
bhayangkara utama muda pangkat tamtama peringkat ketiga dl kepolisian, satu tingkat di bawah bhayangkara utama dua, satu tingkat di atas bhayangkara kepala (tanda pangkatnya satu bengkok merah menyerupai huruf V yg ditempatkan di lengan baju)
bina utama muda pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan IV/c satu tingkat di bawah pembina utama madya, satu tingkat di atas pembina tingkat I (IV/c)
biru muda biru yg agak putih
bulan muda awal bulan dr tanggal 1-10
bunting muda kehamilan dr masa permulaan sampai sekitar 5 bulan
emas muda emas yg rendah mutunya (biasanya berwarna kuning pucat); emas yg 14 karat
garis bapak patrilineal
generasi muda kelompok (golongan, kaum) muda
hamil muda hamil sebelum tujuh bulan
harta pusaka bapak setengah dr harta warisan seorang bapak yg harus dibagi di antara anak-anak dr istri yg berbeda-beda
hijau muda hijau yg keputih-putihan (spt warna daun yg muda); hijau daun
hutan muda hutan yg ditumbuhi pohon baru; hutan yg belum pernah diolah (dimanfaatkan produknya)
hubungan bapak-anak buah hu.bung.an bapak-anak buah
jaringan sosial yg terwujud krn interaksi seseorang yg berkedudukan sosial tinggi dng orang-orang yg berkedudukan sosial lebih rendah, dl hal ini pihak yg kedua memberi jasa kpd pihak pertama yg telah memberi perlindungan
ibu bapak orang tua; ayah dan ibu
janda muda janda yg muda usia
juru muda pangkat struktural pegawai negeri sipil yg paling rendah golongan I/a, satu tingkat di bawah juru muda tingkat satu
juru muda tingkat satu pangkat struktural pegawai negeri sipil golongan I/b, satu tingkat di bawah juru, satu tingkat di atas juru muda
kawin angkat bapak perkawinan antara seorang wanita yg sedang hamil di luar perkawinan yg sah dan seorang pemuda yg bersedia mengawini wanita itu, kadang-kadang dng bayaran atau upah
kelapa muda kelapa yg belum tua dan masih lunak isinya (airnya enak diminum)
ketua muda wakil ketua
lahir muda kelahiran janin sebelum waktunya, tetapi dapat hidup terus, msl kelahiran muda pd manusia 7 bulan, babi sekitar umur kandungan 105 hari, dan sapi 8 bulan
laksamana muda TNI pangkat perwira tinggi peringkat keempat dl angkatan laut, setingkat di bawah laksamana madya TNI dan setingkat di atas laksamana pertama TNI, sepadan dng mayor jenderal dl angkatan darat atau marsekal muda TNI di angkatan udara (tanda pangkatnya dua bintang emas yg ditempatkan di bahu baju)
lektor Muda pengajar di perguruan tinggi yg bergolongan III/c
leukosit muda leukosit yg baru terbentuk
main muda berhubungan dng wanita lain bukan istrinya; bermukah; bermuda
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org