Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
bakteri denitrifikasi bakteri yg fungsinya mengubah nitrat menjadi gas nitrogen




bakteri anaerobik bakteri yg hidup tanpa memerlukan oksigen
bakteri nonsimbiotik jasad renik yg hidup di dl tanah yg tidak berhubungan dng tumbuh-tumbuhan, tetapi dapat mengikat nitrogen
bakteri parasit bakteri yg betul-betul bersifat parasit pd jasad akuatik
bakteri pembusuk bakteri yg menyebabkan sesuatu (daun, makanan, dsb) menjadi busuk
bakteri penghasil nitrit bakteri yg mempunyai kemampuan mengubah amonia menjadi nitrit
bakteri pengikat nitrogen bakteri yg mempunyai kemampuan mengikat nitrogen bebas
bakteri pengurai bakteri yg hidupnya dr menguraikan jasad lain
bakteri tempel bakteri yg hidupnya pd sesuatu yg terbenam di bawah permukaan air
bakteri bak.te.ri
[n] (1) makhluk hidup terkecil bersel tunggal, terdapat di mana-mana, dapat berkembang biak dng kecepatan luar biasa dng jalan membelah diri, ada yg berbahaya dan ada yg tidak, dapat menyebabkan peragian, pembusukan, dan penyakit; (2) cak benih penyakit: air mentah banyak mengandung -- , sebelum diminum harus dimasak dulu
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org