Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
Maaf, kata bagian mutlak tidak ada dalam kamus!



atap mutlak kumpulan lapisan yg berada di atas lapisan batu bara
bagi mutlak bagian warisan yg sesuai dng ketetapan undang-undang yg tidak boleh dikurangi
barometer baku mutlak barometer yg mengukur tekanan udara mutlak tanpa kalibrasi
bagian ba.gi.an
[n] (1) hasil membagi: ruangan ini dibagi menjadi dua -; (2)perolehan atau penerimaan (dr barang yg diberi); yg diperuntukkan: siapa yg belum mendapat -; kita semua mendapat -- yg sama; (3) jatah: tiap jiwa mendapat -- beras 10 kg; (4) penggal (buku, cerita, dsb); jilid: -- kedua buku ini akan segera terbit; (5) sepenggal dr sesuatu yg utuh: -- atas dan -- bawah gedung itu sama; (6) sesuatu (benda, alat, dsb) yg menjadi pelengkap: otak termasuk -- tubuh manusia yg penting; (7) cabang dr suatu pekerjaan (jawatan dsb): ia menjabat sbg kepala -- tata usaha; (8) nasib (untung, malang); peruntungan: telah menjadi -ku hidup melarat begini; (9) pecahan dr kesatuan (spt dr dewan, panitia) yg bertugas mengurus sesuatu; seksi: -- konsumsi; -- penerima tamu
gerhana mutlak gerhana total
hak milik mutlak hak untuk mengambil keuntungan dr suatu benda dng bebas serta menguasai sepenuhnya
jual mutlak menjual sesuatu dng tidak ada janji apa pun (tidak boleh ditebus lagi)
kepala bagian kepala (pemimpin) pd suatu bagian pekerjaan di suatu kantor atau jawatan
kelembapan mutlak ke.lem.bap.an mutlak
jumlah massa uap air yg ada dl suatu satuan volume di udara
kerajaan mutlak ke.ra.ja.an mutlak
kerajaan absolut
mayoritas mutlak [Pol] jumlah suara terbanyak pemilih yg meyakinkan yg dapat dikumpulkan dl pemungutan suara untuk menentukan kemenangan
mengambil bagian meng.am.bil bagian
turut serta (dl perundingan, perlombaan, dsb)
mutlak mut.lak
[a] (1) mengenai segenapnya (segalanya); seutuhnya: menyerah secara --; (2) tiada terbatas; penuh: ia diberi kuasa -- untuk menangani masalah itu; (3) tidak boleh tidak; harus ada: hal itu merupakan syarat --
negara bagian negara yg menjadi anggota negara serikat
nol mutlak nol absolut
tekanan mutlak te.kan.an mutlak
tekanan keseluruhan pd titik dl cairan; tekanan yg sama dng jumlah tekanan sukat dan tekanan atmosfer setempat
undang-undang negara bagian un.dang-un.dang negara bagian
undang-undang yg dibuat oleh pemerintah bersama dewan perwakilan rakyat negara bagian
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org