Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
akua [n kp] akuades




akuades aku.a.des
[n] air hasil penyulingan; air suling
akuaduk aku.a.duk
[n] saluran air buatan
akuakultur aku.a.kul.tur
[n] (1) pembudidayaan air sehingga menghasilkan; (2) pengusahaan laut untuk mendatangkan hasil (spt ikan, kerang, rumput laut): sudah saatnya Pemerintah mengalihkan perhatiannya pd bidang --
akualung aku.a.lung
[n] alat bantu pernapasan untuk menyelam, ditaruh di atas punggung penyelam (merek dagang)
akuamarin aku.a.ma.rin
[n] (1) beril bening yg berwarna hijau kebiruan; (2) warna hijau kebiruan
akuan aku.an
[n] (1) yg telah diakui; (2) orang halus (hantu dsb) yg menjadi pelindung atau yg memasuki orang

[n] pekarangan atau ladang di Pulau Jawa bagian utara yg dipergunakan oleh seseorang untuk melakukan usaha atas dasar hak perbuatan untuk waktu tidak lebih dr satu tahun
akuarel aku.a.rel
[n] gambar yg biasanya dibuat dng cat air transparan
akuaris aku.a.ris
[n] orang yg memelihara akuarium
akuarium aku.a.ri.um
[n] bak kaca (biasanya diberi tanaman air dsb) tempat memelihara ikan hias
Akuarius Aku.a.ri.us
[n] (1) Astron nama gugus bintang di belahan langit sebelah selatan khatulistiwa; (2) Astrol zodiak ke-11 yg digambarkan dng orang menuangkan air sbg lambang bagi orang yg lahir antara tanggal 20 Januari dan 18 Februari; Kumba; Delu
akuatik aku.a.tik
[a] bertalian dng air
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org