Kamus Bahasa Indonesia Online   data berasal dari Kamus Besar Bahasa Indonesia
Alamat website ini: www.KamusBahasaIndonesia.org  
Masukkan kata dalam bahasa Indonesia untuk mencari arti / definisi
Kata yang dicari:   cari sejumlah kata sekaligus
acara niaga acara iklan




acara iklan acara di televisi atau radio yang bersifat komersial, berupa penawaran barang atau jasa
acara rapat hal yg akan dibicarakan dl rapat
acara surat pokok isi surat
acara tugas daftar tugas yg disimpan oleh redaktur
acara aca.ra
[n] (1) hal atau pokok yg akan dibicarakan (dl rapat, perundingan, dsb); agenda: -- kongres akan disusun oleh panitia khusus; (2) hal atau pokok isi karangan: untuk ujian mengarang disediakan empat --; (3) kegiatan yg dipertunjukkan, disiarkan, atau diperlombakan; programa (televisi, radio, dsb): -- televisi dan radio setiap hari dimuat dl surat kabar; (4) pemeriksaan dl pengadilan; perkara: dia sedang menyaksikan -- di mahkamah tinggi; (5) ark cara: setiap orang mempunyai -- berpikir yg berlainan

[Jw v] , meng.a.ca.ra.kan v mempersilakan (duduk, makan, dsb)
angkasa niaga siaran iklan niaga melalui radio dan televisi
balai latihan kerja tata niaga balai pelatihan kerja khusus untuk bidang tata niaga
berita acara catatan laporan yg dibuat (oleh polisi) mengenai waktu terjadi, tempat, keterangan, dan petunjuk lain tt suatu perkara atau peristiwa
buku acara buku yg berisi daftar acara suatu kongres, seminar, atau rapat
daur niaga [Dag n] perubahan yg berturut-turut terjadi dl kegiatan dunia usaha dan biasanya secara melingkar
hari acara [Huk] hari pemeriksaan perkara
hukum acara hukum yg menentukan proses pengadilan dl penyelesaian sengketa
hukum acara perdata hukum acara yg melaksanakan dan mempertahankan hukum perdata materiil atau hukum perdata formal
hukum acara pidana hukum pidana formal
jadwal acara jadwal kegiatan yg akan dilakukan
kapal niaga kapal yg khusus mengangkut barang dagangan; kapal dagang
kredit tata niaga kredit yg diperuntukkan bagi pembiayaan tata niaga hasil pertanian
mata acara bagian dr acara (yg akan dibicarakan, dipertunjukkan, dsb)
membawa acara mem.ba.wa acara
pengacara; pewara
menyiarkan niaga me.nyi.ar.kan niaga
acara yg disiarkan oleh radio dan televisi untuk menawarkan produk perusahaan atau lembaga lainnya
niaga ni.a.ga
[n] kegiatan jual beli dsb untuk memperoleh untung; dagang
padat acara penuh dng acara, perjalanan
pengarah acara peng.a.rah acara
petugas yg mengatur susunan acara
puncak acara acara yg paling penting dan paling meriah
tata acara proses (dl pengadilan); susunan acara
tata niaga ta.ta ni.a.ga
[n] sistem perdagangan komoditas tertentu: -- cengkih sudah diatur para pengusaha itu
temu niaga pertemuan antara produsen dan pengusaha untuk membicarakan niaga di antara mereka: untuk mengatasi permasalahan industri kecil dan kerajinan, diadakan -- niaga
tertib acara aturan dl sidang (rapat dsb); (2) acara; program
usaha niaga kegiatan jual beli barang dan jasa
 
Cari Mobil Bekas

Widget Kamus Bahasa Indonesia - sediakan fungsi kamus di blog/website Anda
Sedang ada masalah? Mau cerita?
Atau cari teman? - curhat.com


Kamus Bahasa Indonesia  -  Mobil Bekas
Diskusi bahasa Indonesia? Hobby gambar? Atau cari teman?  -  sekolah.org